Cara Mengganti/Mengubah Favicon (Icon Blog)

Diposting oleh RF X-OWNERS on Sabtu, 23 April 2011

Cara Mengganti/Mengubah Favicon (Icon Blog). Icon blog (favicon) adalah icon/gambar/photo yang tampil di address bar jika kita membuka suatu blog atau website. Untuk lebih jelasnya, jika kita membuka blog di blogspot maka yang tampil biasanya adalah icon standart yang seperti ini : clip_image001

Sekarang sudah jelas bukan apa itu icon blog (favicon)?
kalau belum lihat gambar dibawah.
widget

jika anda ingin tampil beda, icon sepeti itu dapat diganti sesuai dengan selera kita. Untuk membuatnya, terlebih dulu kita harus menyediakan gambar yang akan kita pasang. untuk ini kita dapat membuat gambar berjenis gif , jpg ,dll dengan ukuran yang kecil, kira-kira 30x30 pixel atau 20 x 40. jangan terlalu besar karena akan memperberat loading blog.
Kemudian upload gambar anda di situs upload photo seperti tinypic.com. Jika sudah diupload, ambil dan simpan gambarnya di notepad.
contoh URL gambarnya kurang lebih seperti ini.


http://i383.tinypic.com/phonecompi.jpg

jika persiapan sudah selesai, lakukan langkah dibawah:

1. masuk dasbor, menuju Tata letak>Edit HMTL.

2. Cari kode <b:include data='blog' name='all-head-content'/>
menggunakan CTRL+F pada keybord. jika sudah ketemu, Copy kode dibawah ini:


<link href='http://i383.photobucket.com/albums/oo276/0512_photo/phonecompi-1.jpg' rel='shortcut icon'/>

dan paste dibawah kode
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
tadi.

NB:
Tulisan yang berwarna merah ganti dengan URL gambar yang tadi anda simpan di notepad.

Kalau tidak ingin ribet membuat icon sendiri. gunakan saja icon yang saya sediakan dibawah ini :

clip_image002http://img87.imageshack.us/img87/5862/image1an1.gif

clip_image003http://img110.imageshack.us/img110/6218/image2ie0.gif

clip_image004http://img98.imageshack.us/img98/9617/image3cr0.gif

clip_image005http://img134.imageshack.us/img134/633/image4hx4.gif

clip_image006http://img139.imageshack.us/img139/83/image5oa7.gif

simpan template anda dan lihat hasilnya. Jika anda melakukannya dengan benar, favicon ini akan tampil di address bar, sebelah kiri URL blog anda.
More aboutCara Mengganti/Mengubah Favicon (Icon Blog)

Cara Meningkatkan Keamanan Komputer

Diposting oleh RF X-OWNERS on Jumat, 22 April 2011

Berikut sharing mengenai berbagai cara meningkatkan keamanan komputer, keamanan komputer terbaru, keamanan komputer 2011, tips kemanan komputer, trik kemanan komputer, cara menjaga komputer, cara menambah keamanan komputer, cara aman komputer, keamanan komputer, cara meningkatkan keamanan komputer terbaru, cara menjada komputer dari cracker, tingkatkan keamanan komputer, tambah keamanan komputer, maksimalisasi keamanan komputer, maximal keamanan komputer. increase keamanan komputer, update keamanan komputer, tipss mengamankan komputer, tips meningkatkan komputer, cara membuat komputer aman, cara membuat komputer secure, cara bikin komputer supaya lebih aman, cara supaya komputer aman,, cara aman komputer 2011, keamanan komputer Indonesia.

Langkah Utama Mengamankan Komputer

Bagi para pengguna komputer baik yang terhubung dengan internet atau tidak, sudah saatnya untuk mengetahui bahwa bahaya akan kejahatan komputer terus mengintai baik disadari atau tidak, tinggal menunggu waktu yang tepat untuk menghancurkan isi komputer anda.
Terkait dengan berita di media online, tentang melesatnya penyebaran virus-virus buatan lokal yang tidak kalah merepotkannya dengan virus luar negeri, maka saya ingatkan untuk sebaiknya teman-teman pembaca selalu waspada. Dan waspada itu saya rangkum menjadi 9 langkah awal dalam mengamankan komputer. Ingat, ini adalah 9 langkah awal, kewaspadaan dan memperbaharui pengetahuan anda tentang cara-cara baru yang digunakan penjahat tetap senantiasa dibutuhkan.
Saat ini, pengguna komputer di Indonesia sebagian besar menggunakan Microsoft Windows sebagai sistem operasi, dan langkah ini memang ditujukan untuk sistem operasi tersebut.
1. Upgrade Sistem Operasi
Meng-upgrade sistem operasi ke yang lebih baru, setidaknya tetap mengikuti program terakhir yang disediakan.
  • Pengguna Microsoft Windows XP meng-upgrade ke Microsoft Windows XP Service Pack (SP) 2.
  • Untuk pengguna Microsoft Windows 95/98/ME/NT, disarankan meng-upgrade ke yang lebih tinggi.
  • Menutup celah keamanan pada sistem operasi dengan memasang security patch terkini.
2. Gunakan Firewall
Firewall membantu melindungi komputer dari hacker jahat, worm, dan beberapa spyware.
3. Install Antivirus
Antivirus melindungi kita dari akses virus pada komputer dan serangan-serangan jahat lain seperti trojan dan worm. Antivirus bisa mencari virus, trojan, dan worm yang berdiam di komputer dan melakukan pemindai terhadap email yang masuk maupun email yang keluar. Yang terpenting adalah:
  • Pastikan Antivirus anda selalu diset untuk meng-update pengetahuannya tentang virus-virus terbaru.
  • Pastikan juga program Antivirus anda adalah versi yang terakhir.
  • Jangan membuka attachment email dari orang yang tidak anda kenal.
  • Lakukan pemindai (scanning) terhadap removable device seperti hard disk external, USB disk, maupun CD/DVD yang terkadang mengaktifkan auto-run.
4. Selalu Update
Sama seperti sistem operasi, piranti lunak yang terus di-update akan terbebas dari masalah kelemahan keamanan. Selain itu, gunakan program-program terkini agar terus mengikuti perkembangan keamanan program.
5. Mencegah Spyware
Spyware adalah program kecil yang hinggap di komputer kita untuk merekam dan mengirimkan semua data-data dan kegiatan yang terjadi di komputer, tentunya hanya kegiatan yang diinginkan si pembuatlah yang direkam, seperti aktivitas keyboard oleh keylogger.
Mencegah spyware dapat dilakukan dengan:
  • Waspada terhadap file yang anda buka atau download lewat internet atau email.
  • Jangan menginstall program yang tidak jelas pembuatnya.
  • Jangan sembarangan berselancar ke situs yang memiliki tingkat risiko tinggi. Sebagai contoh: Banyak situs porno yang mengandung spyware.
Menghilangkan spyware bisa menggunakan program AntiSpyware seperti Windows Defender, Ad-Aware, Spybot Search & Destroy, dll lalu lakukan pemindai di seluruh komputer. Yakinkan program selalu melakukan update otomatis dan memindai komputer setiap hari sebelum anda memulai kerja.
6. Amankan Koneksi Nirkabel (Wireless)
Apabila anda memiliki jaringan nirkabel, selalu ikuti dokumentasi instalasi dan :
  • Gunakan MAC filtering untuk membatasi penggunaan pada komputer yang dipercaya saja.
  • Gunakan enkripsi WPA atau WPA2 yang lebih aman untuk mengurangi risiko penyadapan.
7. Membatasi Resiko Email Spam
Ada beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mengurangi resiko terhadap spam:
  • Jangan meng-klik apapun terhadap email yang telah diidentifikasi sebagai spam.
  • Pisahkan antara email pribadi / kantor dengan email yang digunakan khusus untuk melakukan registrasi online.
  • Gunakan email client yang sudah terintegrasi dengan spam filter atau pasang program spam filter.
8. Backup
Selalu backup file-file penting dan simpan di tempat lain yang aman, pastikan file-file terbackup dengan baik dan tidak mengandung malware.
9. Keamanan Fisik
  • Buat tanda “keamanan” pada komputer anda dan benda lain yang anda anggap penting, agar selalu ingat bahwa barang tersebut butuh keamanan.
  • Pastikan tidak meninggalkan catatan-catatan kecil di sembarang tempat.
  • Catat setiap nomor serial dan jangan sampai orang lain tahu.
  • Pastikan pintu rumah, jendela, garasi terkunci dengan baik. Alat pendeteksi gerak dan alarm meningkatkan pengamanan rumah anda.
  • Jangan biarkan komputer terlihat dari luar rumah, tentu akan mengundang pencuri.
  • Pakai kunci pengaman tambahan untuk laptop, misal: fingerprint, usb dongle, dll.
  • Gunakan tas yang memiliki pengaman tambahan untuk laptop.
  • Hati-hati saat kendaraan anda mengalami gangguan dijalan, misal: ban bocor, yang seringkali dimanfaatkan oleh penjahat untuk mencuri laptop anda.
Src: http://think[.]securityfirst[.]web[.]id

Mengamankan Komputer Dari Virus

Apakah komputer anda terkena Virus? Apakah anda menemukan pesan aneh di layar anda yang sebelumnya tidak muncul? Apakah anda merasa komputer anda semakin lama semakin lambat? Baik, ini adalah masalah umum yang ditemukan oleh pemilik komputer di seluruh dunia. Terdapat berbagai virus dan worm di luar sana yang dapat menginfeksi komputer anda.
Beberapa efek yang ditimbulkan virus sangat beragam. Ada pada kategori level biasa saja, artinya hanya memperngaruhi kinerja sistem pada komputer anda. Pada level yang lebih tinggi virus juga dapat menghapud data-data penting anda. Sangat fatal sekali, bahkan virus juga dapat merusak sistem komputer anda. Untuk komputer yang terhubung jaringan, bisa jadi virus dapat mengubah komputer anda sebagai komputer zombie (komputer yang dikuasai oleh orang lain).
Bagaimana, mengerikan bukan efek dari serangan virus pada komputer anda. Tip-tip di bawah ini mungkin perlu anda ketahui untuk menanggulangi atau paling tidak mencegah serangan virus dari luar.
1. E-mail adalah satu cara penyebaran virus yang paling mudah dan paling berbahaya. Pastikan anda membuka e-mail dari sumber yang anda pastikan kebenaranya. Jika e-mail yang anda dapatkan berasal dari sumber yang anda tidak ketahui atau tidak berasal dari daftar kontak yang anda miliki, segera hapus e-mail tersebut. Pastikan daftar SPAM yang masuk segera dikosongkan. Jangan sekali kali untuk membukanya.
2. USB Flash disk adalah metode penyebaran virus paling banyak kedua setelah e-mail. Jadi pastikan anti virus anda terupdate dengan baik sebelum USB Flash Disk masuk terhubung di komputer anda. Scan terlebih dahulu sebelum dibuka. Cara membukanya juga jangan di double klik, tapi dengan klik kanan kemudian pilih Open. Cara ini lebih aman untuk menghindari virus yang masuk melalui autoruns yang disertakan dalam USB Flash Disk.
3. Hati-hati menggunakan program e-mail client misalnya Microsoft Outlook. Pastikan program tersebut terupdate dengan baik. Jika sistem operasi yang anda gunakan adalah bajakan, saya menyarankan anda menggunakan e-mail client yang sifatnya free dan dapat update secara otomatis, misalnya Mozilla Thunderbird atau Pegasus.
4. Semua orang pasti mengetahui internet adalah sumber penyebaran virus terbesar di dunia. Hampir 80% virus disebarkan melalui jalur itu. Berikut tip aman saat anda melakukan selancar di ranah dunia internet: – Jangan melakukan klik pada jendela pop-up yang ditampilkan. Misalnya pemberitahuan bahwa anda adalah pemenang sebuah undian atau klik beberapa kali makan anda akan menang sebuah undian. Sebenarnya itu adalah program jahat yang otomatis akan mengirim trojan atau spyware ke komputer anda. – Anda dapat menggunakan fitur atau program atomatis blok pada pop-up yang akan ditampilkan. Fitur ini biasanya sudah disertakan dalam web browser yang anda gunakan.
5. Mesin pencari, misalnya Google terkadang tidak dapat menyaring situs-situs yang dianggap sebagai berbahaya. Untuk itu anda dapat menginstal sebuah program yang dapat mendeteksi otomatis situs- situs yang tidak layak dikunjungi atau berbahaya. Program gratis yang dapat anda gunakan adalah AVG Link Scanner. Program gratis buatan AVG ini mampu mendeteksi situs-situs hasil pencarian google. Jika situs tersebut mengandung virus berbahaya, maka akan ditampilkan peringatan atau situs tersebut akan otomatis diblok tidak dapat dibuka.
6. Install anti virus yang dapat anda percaya. Tidak harus anti virus berbayar, untuk pengguna rumahan/pribadi anda dapat menggunakan anti virus free yang tidak kalah populer dengan anti virus berbayar, misalnya Avira, AVG, Clamav, dan lain-lain. Pastikan anda melakukan update secara rutin untuk menjamin anti virus yang anda install mampu menahan virus yang semakin lama semakin berkembang kemampuanya.
7. Instal juga anti Spyware untuk mencegah masuknya Malware dan spyware. Kedua program jahat tersebut selain dapat membuat komputer berjalan lambat, juga dapat mengahantarkan komputer anda sebagai komputer zombie yang dapat dikendalikan orang- orang di luar sana. Beberapa program anti spyware gratis yang cukup terkenal adalah Spyware Doctor, Spyware Terminator, dll
8. Jangan pernah membuka lampiran yang disertakan dalam e-mail dari sumber yang tidak diketahui dengan baik. Meskipun lampiran file yang disertakan adalah format file yang jarang membawa virus seperti .txt, .jpeg, .gif, .bmp, .tif, .mp3, .htm, .html, and .avi, namun pastikan anda melakukan scan terlebih dahulu.
9. Gunakan disk (CD/DVD) untuk mengimpan/membackup data- data penting agar tidak mudah terinfeksi virus. CD/DVD sifatnya hanya read only (hanya dapat dibaca), namun pastikan sebelum dipindahkan kedalam disk, data telah terbebas dari virus. Karen jika datanya bervirus, maka percuma saja disimpan di dalam disk.
10. Atur sistem operasi yang anda gunakan agar selalu melakukan update secara rutin. Ini dapat mengurangi resiko serangan virus dari luar karena celah masuknya virus telah ditutup oleh update yang anda lakukan. Namun update hanya dapat berhasil jika sistem operasi yang anda gunakan adalah asli. Jika tidak saya sarankan gunakan sistem operasi yang gratis misalnya linux.
11. Ketika anda mendownload program-program dari situs warez, pastikan anti virus anda terpasang dan terupdate dengan baik. File yang berasal dari situs-situs tersebut kadang sengaja disusupi oleh virus yang berbahaya.
12. Terakhir saya sarankan, jangan mengunjungi situs-situs berbahaya yang mengandung virus dan program-program jahat yang dapat membahayakan komputer anda sendiri, misalnya situs warez, crack, serial, porno, dan lain-lain.
Demikian 12 tip yang dapat anda lakukan untuk mengamankan komputer anda dari serangan virus. Satu hal yang perlu anda pahami “menjaga/merawat lebih baik dibanding menyembuhkan”.
Src: http://idecapung[.]blogspot[.]com/

Mengamankan Komputer Dari Cracker

1. Memblokir Remote Access. Untuk mencegah PC anda diambil alih oleh Hacker,
nonaktifkan Remote Access. Dlm menu Start, klik kanan pada “My Computer” & pilih “Properties”.
Maka ada tampilan “System Properties”, kemudian pilih tab “Remote”,
singkirkan/hilangkan tanda (V) yg ada didepan semua option yang ada untuk menonaktifkannya. Kemudian klik “OK”.
2. Menghapus User Account yang tidak terpakai => Pada “Windows XP Professional” terdapat beberapa user account
yang dapat diakses melalui trojan & dimanfaatkan utk melakukan penyerangan.
Utk menyingkirkannya pilih menu Start, pilih “Control Panel”, pilih “Performance and Maintenance”.
Kemudian pilih “Administrative Tools”, Klik 2 kali “Computer Management”. Pilih “Local Users and Groups”,
pada sisi kanan klik 2 kali pd bagian “Users”. Hapuslah account-account lama yang tdk anda gunakan
( gambar users yg ada tanda X ). Kemudian tutuplah tampilan2 tadi.
3. Menutup celah NetBIOS => File2 dokumen anda bisa diakses melalui Internet maka nonaktifkanlah NetBIOS.
Dlm menu Start, klik kanan pada “My Network Place” & pilih “Properties”. Maka ada tampilan “Network Connections”.
Kemudian klik kanan icon koneksi internet yg tersedia, pilih “Properties”. Jika ada tampilan, pilih tab “Networking”. Beri tanda ( V ) yg ada didepan “Internet Protocol (TCP/IP), kemudian klik tab “Properties” yg ada dibawahnya. Maka ada tampilan “Internet Protocol (TCP/IP) Properties”, pilih tab “Advanced”. Tampilan ada lagi “Advaced TCP/IP Settings”, pilih tab “Wins”, lalu pilih “Disable NetBIOS over TCP/IP. Klik ‘OK”.
4. Penanggulangan terhadap BO2K pada Windows 9x. BO2K dapat dilacak dgn scanning port.
Biasanya pd Windows 9x yg terbuka portnya hanya satu yaitu port 139 (NetBios).
Oleh karena itu perlu dicurigai jika kita mengetahui ada port lain selain port 139 yg terbuka.
Program anti virus yg beredar saat ini dapat mendeteksi keberadaan program ini.
Pastikan anda sudah melakukan download versi terbaru dari program anti virus. Rajin2 lah membuka registrasi Windows. Biasanya pd Windows 9x, karena BO2K menanamkan dirinya pada
“HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\RunServices”
atau pada
“HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Run”.
5. Pengamanan BIOS pada Server => BIOS merupakan perangkat lunak aras rendah yg berguna utk melakukan konfigurasi
atau manipulasi hardware pada PC berbasis x86. MS Windows maupun Lilo dari Linux menggunakannya utk
menentukan prosedur melakukan booting pada PC anda. Anda perlu memproteksi BIOS anda dgn memberi password padanya.
Cara ini juga berguna utk mencegah penggunaan booting up melalui floppy disk. Cara ini tdk memberi perlindungan secara maksimal pada PC anda, namun dapat mempersulit org lain utk mengacak2 PC anda. Perlu diingat bahwa BIOS saat ini menggunakan metode flashroom, yg memungkinkan kita utk mengubah konfigurasi atau bahkan menghapusnya sama sekali.
6. Penyalahgunaan CGI Shell pada Unix/Linux => Ada beberapa cara yg cukup ampuh utk menanggulanginya :
a. Anda pasang Chrooted-Jail pada Apache anda sehingga perintah yg dapat dijalankan dapat anda batasi.
b. Utak-atik Source Code dari fasilitas CGI yg akan anda berikan misalnya Perl,
kemudian anda matikan fasilitas fungsi system ( )…Smile
c. Minimalisasi terjadinya eksploit local pada sistem anda dgn sering mengutak-atik & mengikuti perkembangan berita
seputar sekuriti.
7. Menghapus komponen COM yg tdk dibutuhkan pd Windows 2000/XP => Beberapa komponen COM yg tdk dibutuhkan oleh
hamper semua aplikasi harus dihapus. Pertimbangkan dulu sebelum menghapusnya karena setiap komponen saling
berhubungan dgn file system & dictionary object. Dalam menu Start pilih Internet Explorer,
pada menu”Tools” pilih “Internet Options”. Jika ada tampilan, pilih tab “Connections”.
Didalam “Dial-up and Virtual Private Network Setting” hapus COM yg tdk dibutuhkan dgn mengkliknya lalu pilih
“Remove”. Kemudian klik “OK’.
8. Mengaktifkan Firewall => Agar Hacker & penyerang tidak sampai ke PC anda, dibutuhkan sebuah Firewall.
9. Menginstalasi Anti Virus => Software antivirus tidak hanya menyingkirkan virus, worm, atau file perusak lainnya
tetapi juga melindungi PC dari ancaman serangan Script di website.
10. Jangan anda melakukan chatting di MIRC sebelum tips diatas dipraktekkan,
kalo ngak kompi lo akan diseramg oleh Hacker karna IP temen” bisa diliat melalui MIRC.
Src: http://www[.]okeaja[.]co[.]cc
Selamat mencoba cara meningkatkan keamanan komputer, cara menjaga komputer, cara menambah keamanan komputer, cara aman komputer, keamanan komputer, cara meningkatkan keamanan komputer terbaru, cara menjada komputer dari cracker, tingkatkan keamanan komputer, tambah keamanan komputer, maksimalisasi keamanan komputer, maximal keamanan komputer. increase keamanan komputer, update keamanan komputer, tipss mengamankan komputer, tips meningkatkan komputer, cara membuat komputer aman, cara membuat komputer secure, cara bikin komputer supaya lebih aman, cara supaya komputer aman.
Semoga bermanfaat :)
More aboutCara Meningkatkan Keamanan Komputer

Download Tools Gratis Untuk SEO

Diposting oleh RF X-OWNERS

Berikut sharing tentang tools seo, software seo, tune up seo, tuneup seo, download gratis seo, download gratis tools seo, free seo, tutorial seo, artikel seo, seo article, free download seo tools, free download seo software, download gratis seo tools, downlan tools seo gratis, download gratis software seo.

Download Gratis Tools SEO – Download Software SEO Gratis


Langsung aja deh berikut keterangannya: SEO Report is an all-in-one solution for a better insight on the SEO (Search engine optimization) world. It gives you comprehensive SEO reports, including monitoring your ranking in search engines, checking your link popularity, suggesting the right popular keywords to use, and more! SEO Report helps you get targeted visitors and increase sales. With it, you’ll be able to monitor your competitors, watch Google during updates, stay informed (via rss) about SEO news & articles, and more!
Download (7.48)

Tools SEO – Software SEO – Accelerator & Addons


ID
Software
URL
1 WEB CEO
berfungsi untuk melakukan autosubmit ke search engine, direktori, bookmark. Silahkan download dan instal di komputer Anda
http://download.websiteceo.com/cgi-bin/webceo.pl
2 Autosubmit Iklan Baris
Berfungsi untuk melakukan autosubmit ke iklan baris gratis indonesa. Software ini berbayar RP. 30.000/bulan. Silahkan membeli dalam web tersebut dan downluad softwarenya
http://autosubmit.us
3 Site Map Generator
Berfungsi untuk menggenerate halaman web kita hingga menjadi sebuah file xml yang dapat kita gunakan untuk sitemap web kita
http://www.wonderwebware.com/sitemap-generator/download.html
4 SEO Quake – Addon Firefox
berfungsi untuk memantau indikator-indikator SEO yang telah kita jalankan. software ini akan terinstal di dalam browser firefox sebagai addon
https://xpi.seoquake.com/seoquake/seoquake-2.6.8.xpi
5 Add This – Add on Firefox
Berfungsi untuk melakukan submit ke social media seperti facebook, twitter, digg, dll. Siftware ini akan terinstal didalam browser fire fox
https://addons.mozilla.org/firefox/downloads/latest/4076/addon-4076-latest.xpi?src=search
6 Webrank Toolbar – Addon Firefox
Berfungsi untuk melihat pagerank, baik di google maupun di alexa. Software ini akan terinstal di browser firefox
https://addons.mozilla.org/firefox/downloads/latest/52177/addon-52177-latest.xpi?src=search
7 WorldIP – Addon Firefox
Berfungsi untuk melihat data center sebuah web, termasuk IP server dan IP kita sebgai pengakses
https://addons.mozilla.org/firefox/downloads/latest/8661/addon-8661-latest.xpi?src=search

Software SEO Terbaru 2011 – Tools SEO Terbaru 2011

SEO Surf
Software SEO Gratis ini dikeluarkan oleh Acme Product Inc. dengan file sangat kecil hanya sekitar 2.5 MB tapi kegunaannya sangat besar.
Software ini sangat dibutuhkan untuk para Blogger dalam mengembangkan blog atau website nya, Selain Penggunaannya yang sangat mudah, Software SEO ini mempunyai banyak fungsi yang sangat menguntungkan bagi proses SEO atau Search Engine Optimization blog / Website.
Fiturnya antara lain:
  • Keyword Analysis dengan versi baru 0.7.0
    • Mengnalisa keyword untuk digunakan di web anda dan analisa dari web saingan anda
    • Meng-Export keywords ke html
  • SEO Analysis
    • Metode Page Summary dari halaman website anda
    • Outgoing Links dari halaman web anda menggunakan Anchor Text
    • Incoming Links ke halaman web anda
    • Meng-analisa Meta Tags untuk halaman anda
    • Meng-optimalisasi gambar atau image pada halaman web menggunakan tag ALT.
  • Backlink Management
    • Mengelola Backlink yang sangat berguna dalam kemajuan web dari banyak website lain.
    • Menambah link partners ketika surfing internet via software ini.
    • Listing halaman tunggal dari partners backlink anda dengan status management dan summary.
    • Mengirim email ke banyak website lain dan mengajukan partner dalam pertukaran backlick.
    • Mem-verifikasi Backlink ke website anda.
    • Membuat link categori pada directory pages.
  • Search Engine Analysis
    • Mencari top results dari banyak search engines dengan keyword yang anda gunakan.
    • Mencari link popularity.
  • Sistem tray Canggih
    • File sistem yang mudah digunakan tanpa masuk ke Start-up system.
    • Quick menu yang praktis.
  • Problem and web Support
    • Menyediakan Reports bugs dan solusi bagi masalah blogging.
    • Menyediakan updates rutin dan versi terbaru.
  • Free Co-brand
    • Gratis.

Ranking satu di search engine? Ratusan Traffics pengunjung ke Blog atau Website anda setiap hari?
Coba sendiri Software SEO Terbaru ini ………Gratiiis!!!


DOWNLOAD DISINI

Free SEO – Free Download SEO Tool

Berikut adalah daftar beberapa Software Gratis Seo Blog online gratis yang saya temukan sangat berguna. Situs yang menyediakan sembilan Software Gratis Seo Blog yang paling berguna untuk blog ada. Apa saja emangnya? Berikut adalah listnya, Saya Sengaja tidak Menterjemahkan kedalam bahasa indonesia, ini dikarenakan supaya kita tidak ketinggalan zaman. Semoga paham. Berikut adalah Software Gratis Seo Blog:
  1. Google PageRank Prediction – This tool provides an estimation of your future PageRank. PageRank is a Google developed formula to determine a web page’s “inbound link ranking”. It’s often referred to as “PR” value.
  2. Backlink Checker – Find other websites linking to your site and their PageRank, Description, Language and Size.
  3. Rank Checker- Find out what your ranking is and how popular your website is to users and search engines. You’ll also find out which search engines have indexed your site.
  4. Link Popularity – Find how many links your domain has indexed on the search engines.
  5. Website Speed Test – Find out how fast/slow you website loads.
  6. Meta Tag Generator – When your site is spidered/crawled the meta tags help identify what your website is about. This tool will help you configure them very easily.
  7. Spider View Of Your Website – This tool will show you how most search engine spiders/bots will index your website for the keywords you specify.
  8. Free HTML Validator – Validating your HTML will help insure that it displays properly on all users browsers.
  9. Keyword Density Analyzer – This free tool will crawl your site and report back the percentage and number of times a particular keyword or keyword phrase shows up on your web page.
Semoga Seo Blog kita semakin mantap dimasa mendatang yang bisa bersaing ditingkat Nasional maupun International

Elite SEO Software

Belajar Search Engine Optimization atau SEO sudah menjadi mata kuliah wajib bagi para webmaster termasuk saya yang baru di dunia blogging ini. Disini saya coba mengulas sedikit tentang penggunaan Meta Tag, Backlink, Keyword dan Description.
Lalu bagaimana caranya mengetahui bahwa semua itu telah kita miliki dalam blog atau web kita?, sementara kita (mungkin) tidak paham benar apa itu meta tag, keyword, description. Don’t worry, saya akan berbagi satu software yang dapat mengatasi masalah itu… SEO ELITE, yang sempat saya bahas di postingan sebelumnya, untuk yang belum baca dan belum download Ebook Keyword SEO Elite, silahkan baca dulu DISINI
Snap_2009.07.08 20.58.01_003
Saya menggunakan software tersebut, karena saya sendiri pun tidak paham benar tentang SEO. Saya sudah menggunakan software ini untuk mengetahui backlink blog saya. Sebagaimana diketahui oleh semua blogger mania, bahwa salah satu cara memperoleh backlink adalah dengan exchange link (tukeran link).
Namun bagaimana dapat memastikan setelah sekian lama orang masih memasang link kita? Dengan software ini pun kita dapat mengetahui siapa aja yang masih setia dengan kita dan siapa juga yang selingkuh atau sudah tidak memasang link kita. Dan hasilnya seperti ini (tapi ini bukan screenshot saya lho, ini punya rekan saya).
Snap_2009.07.07 21.41.52_008
Mau softwarenya? Tenang sobat, saya akan bagikan software ini dengan gratis, karena saya juga mendapatkannya dengan gratis.
Silahkan Download SEO Elite Software dengan meng-klik tombol dibawah ini,
dlButton
Semoga bermanfaat.
Sekedar sharing gan,kali aja bermanfaat buat agan. Ini software SEO yang biasa ane pakai,cuma gratisan maklum belum mampu beli yang killer tool :D
Fitur2nya bisa lihat di skinsut dibawah ini

SEO Software Free

Melalukan kegiatan cek ranking suatu website di mesin pencari seperti Google, Yahoo dan Bing cukup merepotkan apabila dilakukan secara manual. Manual disini artinya kita ketik kata kunci di Google misalnya, lalu kita cek apakah keyword tersebut sudah masuk Google atau belum, lalu kita berpindah pada mesin pencari lain Yahoo atau Bing. Yang lebih merepotkan apabila keyword yang kita cek banyak, bisa habis waktu kita dibuatnya.
Akhirnya dapat juga software SEO yang bisa kita gunakan untuk mengecek posisi dari suatu kata kunci (keyword). Software SEO ini gratis ada juga yang versi berbayarnya. Yang jelas software SEO ini bisa digunakan sesuai kebutuhan saya yaitu mengecek posisi suatu kata kunci di mesin pencari.

web seo software seoweb seo software seo
Nama software nya yaitu Web CEO, bisa langsung anda download di websitenya. Salah satu keterbatasannya yaitu software Web CEO ini hanya bisa mengecek posisi suatu keyword maksimal 5 buah keyword. Yah tidak apa-apa lah namanya juga gretongan :D dan tidak menggunakan program bajakan.
Tutorial penggunaan Web CEO bisa di download DISINI
Source: Berbagai Artikel Dunia Maya.. (*blogspot, *wordpress, dll)
Terima kasih selamat mencoba.
More aboutDownload Tools Gratis Untuk SEO

Tips Menjaga Email

Diposting oleh RF X-OWNERS

Selamat malam semuanya, kembali kita akan membahas security tentang email, cara menjaga email & bagaimana caranya supaya email kita aman dari tindakan pencurian, cracking, penyalahgunaan, dsb.
Yang perlu kita perhatikan tentang email adalah:
Email
  1. Email menjadi SANGAT PENTING karena menjadi tempat & sumber dari segala registrasi dunia maya yang kita miliki, dimana didalamnya terdapat informasi mengenai data & informasi yang keluar dan masuk ke kita.
  2. Email harus dibuat dengan sebenar-benarnya agak bisa dipertanggung jawabkan ketika terjadi tindakan penyalahgunaan email & tidak perlu lagi tanya sana-sini untuk cari solusinya apabila terjadi penyalahgunaan email.
Berikut adalah contoh video pembuatan yahoo email yang saya ambil dari Youtube:

Setelah kita pelajari contoh di atas, maka yang perlu anda perhatikan adalah:
  1. ANDA HARUS MEMBUAT INFORMASI EMAIL DENGAN SEBENAR-BENARNYA UNTUK MEMPERMUDAH VERIFIKASI & IDENTIFIKASI KETIKA TERJADI PENYALAHGUNAAN TERHADAP EMAIL.
  2. ISILAH ALTERNATE EMAIL SEBAGAI EMAIL KEDUA, SEHINGGA KETIKA TERJADI PENYALAHGUNAAN TERHADAP EMAIL, ANDA MENDAPATKAN INFORMASI PERUBAHAN EMAIL YANG TERJADI & MASIH BISA MELAKUKAN PEMBATALAN PERUBAHAN DARI ALTERNATE EMAIL.
  3. ISILAH SECURITY QUESTION & ANSWER DENGAN SESUATU YANG SULIT UNTUK DITEBAK NAMUN MUDAH DI INGAT OLEH ANDA.
  4. ISILAN CONTACT PHONE NUMBER UNTUK MEMPERMUDAH ANDA KETIKA TERJADI PERUBAHAN TERHADAP EMAIL & FORGOT PASSWORD .
  5. GUNAKAN ADVANCED SETTING ACCOUNT SECARA MAKSIMAL (EDIT ACCOUNT / ACCOUNT OPTION / MANAGE ACCOUNT, DSB).
  6. WAJIB!! JANGAN PERNAH SAMAKAN ANTARA PASSWORD EMAIL YANG SATU DENGAN YANG LAINNYA.
Kemudian untuk memperkuat penjagaan email, saran Saya selanjutnya adalah:
  • Gunakan Password Yang Kompleks (Minimal Ada: Angka, Huruf & Simbol).
  • Gunakan Password Yang Panjang (Minimal: 10 Karakter).
  • Gantilah Email Secara Berkala (Minimal: 6 Bulan Sekali).
  • Berhati-hatilah bila online di tempat umum (Pastikan tidak ada keylogger / backdoor di komputer tersebut) sebelum anda login.
  • Pastikan URL Address Website dengan benar, agar anda tidak salah login.
  • Jangan pernah memasukkan username & password email apabila ada permintaan pengisian username & email di Website selain penyedia jasa Email (URL yang bukan sebenarnya) (Kebanyakan Ini Scam / Phising).
  • Sering baca update security di website-website yang biasa anda kunjungi.
Setiap Email Provider Memiliki Help Central Masing-Masing, Bagi Anda Yang Belum Tahu, Berikut Listnya:
1. YAHOO: http://help.yahoo.com/
2. GMAIL: http://mail.google.com/support/
3. HOTMAIL/MSN: http://help.msn.com/
Jika terjadi sesuatu terhadap email anda, tidak perlu panik, yang perlu anda lakukan adalah:
  1. Cek alternative email anda, silakan cancel perubahan yang terjadi. Kemudian, silakan ganti password email anda, cek kembali konfigurasi email anda, ganti secret question & pastikan tidak ada backdoor di email anda.
  2. Apabila anda tidak mempunyai alternate email, cobalah ingat security question & answer anda kemudian silakan masukkan di forgot password.
  3. Klo masih belum bisa juga, silakan coba hubungi help center dari provider penyedia layanan email.
Belajarlah dari Help Center & tanyakan kepada Ahlinya (Help Center Support) apabila terjadi masalah pada email Anda. Jangan bertanya kepada orang yang tidak jelas yang menawarkan bantuan kepada Anda dengan meminta username & password anda (Kenyataannya: Inilah Tindakan Paling Konyol & Sembrono Yang Dilakukan Banyak Orang, Karena Anda Sendirilah Yang Memberikan Username & Password Anda Kepada Penjahat Yang Sesungguhnya). Atau mintalah bantuan / saran kepada orang yang tepat, paham, mengerti & sudah anda kenal.

SARAN TERAKHIR:
  1. JIKA ANDA BENAR-BENAR MEMBUTUHKAN EMAIL, MAKA ANDA HARUS MENGISI SELURUH KEBUTUHAN INFORMASI UNTUK EMAIL TERSEBUT. JANGAN PERNAH MENYESAL & MENYALAHKAN ORANG LAIN JIKA EMAIL ANDA RAIB KARENA KESALAHAN YANG DISEBABKAN OLEH ANDA SENDIRI & KESALAHAN TERSEBUT SUDAH ANDA LAKUKAN SEJAK AWAL PEMBUATAN EMAIL.
  2. JANGAN LUPA UNTUK SELALU UPDATE EMAIL (Alamat, No. Telp, Alternate Email, Security Question & Answer, Dsb).
Sekian tips menjaga email dari saya, semoga bermanfaat & silakan di share ke teman-teman terdekat :)
More aboutTips Menjaga Email

Menyembunyikan Tulisan Powered by Jcow 4.2.1

Diposting oleh RF X-OWNERS

Tujuan utama penulisan artikel ini semata – mata hanya untuk pembelajaran saja, tidak kurang & tidak lebih, dan tidak pula bermaksud untuk melanggar aturan licensi Jcow
Ok. let’s begin.
Setelah semalaman suntuk utak – atik source code Jcow Social Network dengan tujuan untuk menghilangkan tulisan Powered by Jcow 4.2.1, lebih tepatnya Jcow Attribution Information yang berada pada bagian “footer”, akhirnya saya temukan juga jalan keluarnya. Tidak bisa dihilangkan, lebih baik disembunyikan saja.
Banyak informasi yang mengatakan jika “footer” tersebut dihilangkan maka akan ada peringatan Anyone who attempts to remove Jcow branding illegally, the site will be closed without warning. Dan satu – satunya cara untuk menyembunyikan tulisan Powered by Jcow 4.2.1 agar tidak tampak pada bagian footer adalah dengan action tag “noscript”
Mari kita bahas lebih dalam lagi.
Action tag “noscript” yang saya maksud adalah penambahan tag dan penutup tag pada script PHP yang berada pada file page.tpl.php, posisi tepatnya berada pada ./themes/default/page.tpl.php di directory web anda. Silahkan anda ikuti langkah – langkah berikut :
1. Login ke CPanel/ftp/FileManager web anda
2. Buka folder ./themes/default/
3. Cari file yang bernama page.tpl.php dan pilih EDIT
4. Pada 5 baris terakhir cari script :

?php echo jcow_attribution(1);?>
5. Tambahkan tag noscript sehingga menjadi : 
<noscript><?php echo jcow_attribution(1);?></noscript>
nb : anda bisa mengatur dimana saja posisi script di atas untuk disembunyikan agar tidak mudah terlihat ketika orang lain mengunjungi web anda dan melihat “Page Source” web anda
6. Save dan selanjutnya silahkan refresh homepage web Jcow Social Network milik anda. Tulisan Powered by Jcow 4.2.1 yang berada pada footer otomatis akan tersembunyi alias ter-hidden
Dari penjelasan di atas dapat kita simpulkan sebagai berikut :
Tag “noscript” digunakan untuk penyediaan konten alternatif bagi pengguna yang menginginkan script dinonaktifkan pada browser mereka atau memiliki browser yang tidak mendukung client-side scripting.
Unsur noscript dapat berisi semua elemen yang dapat Anda temukan di dalam elemen body dari sebuah halaman HTML biasa.
Isi dalam elemen noscript hanya akan ditampilkan jika script tidak didukung, atau dinonaktifkan di browser pengguna.
BONUS :
Ketika orang lain melakukan “view page source” pada web Jcow Social Netwrok milik anda, pada bagian “Generator” akan tampak Meta Tag berikut :
<meta name=”Generator” content=”Powered by Jcow” />
<meta name=”Generator” content=”Jcow Social Networking Software. 4.2.1″ />
Solusinya anda dapat melakukan perubahan pada file page.tpl.php
Pada file yg dimaksud cari script berikut : 
<meta name=”Generator” content=”Powered by Jcow” />
<?php echo $auto_redirect?>
Selanjutnya anda bisa mengedit baris pertama script di atas menjadi :
<meta name=”Generator” content=”TERSERAH MAU TULIS APA” />
dan script
<?php echo $auto_redirect?>
bisa anda hapus.
Bagi anda yang belum pernah dan ingin mencoba membuat Jcow Social Network, silahkan download di sini [Attribution Removed]
Sekian dulu artikel sederhana dari saya. lebih dan kurangnya mohon dimaafkan.
More aboutMenyembunyikan Tulisan Powered by Jcow 4.2.1

Penyebab Email, Facebook, Twitter Kena Hack

Diposting oleh RF X-OWNERS

Berbagai alasan facebook kena hack, berbagai sebab email kena hack, twitter kena hack. Apa sih sebenarnya yang terjadi?
Yuk, mari kita telaah lebih dalam lagi, apa yang sebenarnya terjadi:
Kita mulai dari diri kita sendiri:
  • Terkadang kita kurang terliti dan kurang hati-hati dalam menyikapi sesuatu, disertai dengan andrenalin yang tinggi yang ada pada diri kita, sehingga menyebabkan kita tedor dan lupa atas apa yang kita lakukan.
  • Kurang waspada dan jeli dalam melihat sesuatu, sehingga membuat segala sesuatu menjadi buta, tuli & tak berasa.
  • Kurang merasa memiliki dan kurang menjaga apa yang kita miliki, sehingga kita membuat mudah dan menganggap enteng segala sesuatu.
Dari penjelasan diatas, beberapa hal yang menyebabkan email, facebook, twitter, dsb kena hack adalah:
  1. Kurang jeli memperhatikan URL Address (Alamat URL), misalkan: http://www.facekook.com, http://facebook.website.com, padahal URL yang sebenarnya adalah http://www.facebook.com. Nah jika anda mengklik situs tersebut, maka anda sudah masuk jebakan batman, karena mungkin bisa saja isi dari website dapat mengandung scam / phising / fakelogin / virus / malware, dsb & Account Anda Raib!
  2. Tergiur dengan tipuan yang menggoda, sehingga terjebak pada kesalahan yang fatal, misalkan: “Foto Bugil Artis ABCDE, silakan klik link berikut: http://www.andaterjebak.com“, “Video Mesum Aktor CDEFGH, Baru Loh, silakan klik: http://www.artisvideoporno.com“, “Hadiah besar menanti, Blackberry gratisan: http://www.webpalsugratisan.com“, dan masih banyak tipuan & trik yang lainnya. Sudah pasti tahu apa yang akan terjadi bila mengklik situs tersebut, maka bisa jadi akan bertemu link scam / phising / fake login / virus / malware /spam & Account Anda Terhack apabila anda melakukan penginputan user & password email di situs tersebut!
  3. Tidak pernah berfikir bahwa ada “Backdoor, Trojan, Spyware, Keylogger” dalam komputer yang digunakan saat ini, sehingga lupa untuk melakukan checking terhadap aplikasi & service yang sedang berjalan saat ini. Misal: Windows -> Tekan “CTRL+ALT+DEL“, kemudian muncul Taskmanager, checklah aplikasi & service yang berjalan, apabila ada aplikasi / service yang mencurigakan silakan di “End Process / End Task”. Linux: Tinggal ketik “ps- aux”, kemudian kill -9 aplikasi yang mencurigakan. Hapuslah autorun melalui regedit di windows atau hapus crontab di Linux.
  4. Kebanyakan tidak mengetahui bahwa password email, facebook, twitter, dsb haruslah BERBEDA. Jika password keseluruhan account yang kita miliki sama, maka akan mempermudah sang hacker untuk memasuki account kita yang lainnya. Namun yang paling penting adalah JAGALAH PASSWORD EMAIL DENGAN BAIK, karena email merupakan akar dari account yang lainnya. Misal: Password email “h4Ck3r$3jAt1“, password facebook “f@c3b()()kk03“, pasword twitter “b3rk#!c@u“, yang terpenting adalah harus berbeda & mudah di ingat.
  5. Email dianggap sesuatu yang kedua, karena sangat gampang untuk membuat email, hingga password email lupa karena hampir tidak pernah membuka email yang dibuat. Password email saja lupa, apalagi “Secret Question” nya, ketika dalam kasus Facebook, Twitter terkena hack, maka akan sangat sulit untuk merecovernya kembali.
  6. Malas untuk melakukan update account profile / account setting terhadap email, facecook, twitter, dsb. Sehingga informasi mengenai “Alternate Email, Secret Question, Alamat, No. Telp” kadang di isi sembarangan bahkan kadang tidak di isi. Inilah account yang sudah kena hack tidak akan pernah kembali lagi kepada pemiliknya.
  7. Tidak ada waktu untuk melakukan perubahan secara berkala terhadap password, passwordnya selalu sama dari awal pembuatan sampai saat ini. Inilah yang dapat menyebabkan password masih bisa dipakai andaikan password sudah masuk dalam log sang hacker walaupun lognya sudah 1-2 tahun yang lalu.
  8. Mengisi password secara sembarangan, mudah untuk ditebak & password yang lemah, misal: “abcdef”, “12345″, “21101986″, “201282″, “ayulovejelek”. Biasanya kebanyakan orang mengisi password dengan “Tanggal Lahir, Namadepan & Belakang, Hari Spesial, Nama Pacar, No. HP, Keluarga“. Password harus dibuat minimal terdapat “Alfabet Character, Angka, Symbol & Panjangnya Minimal 10 Character” hal ini bertujuan untuk memperkuat password, password harus sesuatu yang berbeda yang mudah di ingat oleh kita sendiri dan untuk mempersulit ketika ada aktifitas BruteForce terhadap Account.
  9. Hal yang paling sering adalah “Lupa Logout & Lupa Clear Browsing History” setelah kita melakukan aktifitas browsing di internet sehingga kebanyakan sang hacker menggunakan cookies yang sebelumnya untuk mengambil alih account & tentu saja account akan hilang ditelan malam. Kebanyakan hal ini terjadi di warnet atau tempat public internet.
  10. Salah satu yang paling  rentan & karena malas untuk mengisi password, sehingga yang digunakan adalah “Remember Password”, sebaiknya walaupun itu laptop pribadi, pc pribadi, sebaiknya kita tinggalkan kebiasaan ini, karena cukup mudah untuk mengambil account apabila ada “remember password”. Terdapat tools yang juga bisa merecover password yang disave di Browser.

Beberapa hal tersebut yang membuat account terkena hack, akan saya berikan Clue kepada Pembaca BinusHacker yang setia:
  1. Manusia adalah VULNERABILITY (Sebuah Kelemahan / Kerentanan) yang TIDAK PERNAH BISA DI PATCH! Jika sang hacker sudah pusing & tidak berhasil untuk menghack system. Maka sasarannya adalah MANUSIA itu sendiri, karena Manusia memiliki kelemaan yang tidak pernah bisa di PATCH, kecuali atas se ijin Yang Maha Kuasa :)
  2. Setiap saat dan setiap waktu setiap ada Bug di sebuah system, developer akan bertindak untuk melakukan PATCH. Oleh sebab itu TIDAK AKAN PERNAH MUDAH UNTUK MELAKUKAN HACK ACCOUNT DIDALAM SYSTEM THE BIG 5 (GOOGLE, YAHOO, MICROSOFT, FACEBOOK, TWITTER). Jadi sebaiknya berhati-hatilah apabila ada jasa penawaran untuk melakukan hacking “Yahoo, Facebook, Gmail, Twitter” dsb, apalagi meminta bayaran & via online. Yang pasti duit anda akan raib begitu saja.
Untuk pembaca setia BINUSHACKER, tetap waspada, teliti, hati-hati dalam menyikapi sesuatu & JANGAN MUDAH TERTIPU oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Karena jujur saja, banyak Inbox yang masuk di email saya yang meminta bantuan untuk recover password, hack password, facebook kena hack, yahoo kena hack, hotmail kena hack, gmail kena hack, dan ada juga yang tertipu karena melakukan pembayaran tetapi barang  tidak dikirimkan. (Untuk Yang Merasa: Mohon Maaf Apabila Semua Belum Sempat Saya Balas) dikarenakan banyak hal penting lainnya yang harus dikerjakan.
Keep Save, Keep Watch, Keep Learn & Dont Forget We Have Unpatched Vulnerability :)
More aboutPenyebab Email, Facebook, Twitter Kena Hack

Archive Point Blank Cheat

Diposting oleh RF X-OWNERS

Berikut adalah kumpulan point blank cheat, pointblank cheat 2011, download point blank cheat, free point blank cheat, cheatsheet pointblank, gratis point blank, update point blank, Point Blank Online Cheat, cheat PB, cheat point blank, cheat pointblank.
Tutorial:
instal vcredits_x86
buka injector
buka PBloncer
kalo injectornya udah gerak ke pojok atas klik hack masmed
trus alt+tab klik nya jngan asal-asalan…
kalo udah kluar notice klik resume…
Untuk beli misi mayor point harus cukup 14000 baru bisa beli misi mayor..

Cheat/Trainer Effect :
[*] MINIMIZE = INSERT [ON]
[*] MINIMIZE = DELETE [OFF]
[*] MAJOR MISSION HACK = END
[*] RESET TITLE = F12
[*] TITLE HACK = HOME
[*] MASMED HACK = NUMPAD 1 – 0
[*] COMPLETE ALL CARD = PAGEUP
[*] UNCOMPLETE ALL CARD = PAGEDOWN
[*] QUICK EXIT PROCESS = PAUSE BREAK
[*] WALLSHOT = F5 [ON]
[*] WALLSHOT = F7 [OFF]
[*] RPG Mode = F9
[*] Allow all weapons = F10
Credit:
Injector: Bayi Kuntilanak
dll: RCD@N3
Cheat/Trainer Effect :
[*] MINIMIZE ON = F9
[*] MINIMIZE OF = F10
[*] HACK TITLE (With title Effect) = F11
[*] HACK MISI MAYOR = F12
[*] MASMED = NUMPAD 1-0
[*] COMPLETE CARD = F3
[*] RESET CARD = F2
[*] SPION MODE = F7
[*] NoName Mode = F4
[*] Included With Rinocomp Packet Editor
Credit: Rino_Com@N3


Loki025 21-11-2010 |Download|
[*] MINIMIZE ON = F1
[*] MINIMIZE OF = F2
[*] HACK TITLE = F11
[*] HACK MISI MAYOR = F12
[*] MASMED = NUMPAD 1-0
[*] COMPLETE CARD = INSERT
[*] RESET CARD = DELETE
[*] RESET HACK TITTLE = F10
[*] SPION MODE = HOME
BoTeMz & Dodii-N3 FIX SatNight 10.15.exe |Download|
[*] MisiMayor [F12]
[*] Title Hack [F11]
[*] Card Hack [NUM 0 Sampai 9]
[*] Restart Card [NUM -]
[*] Spion Mode Hack [= F10]
[*] AltTab On [= F1]
[*] AltTab Off [= F2]
DOUBEL MISI MAYOR BY AKIRA CHAN Nstars.net |Download|
FITUR ada di dlam rar..
BlackBerry V.1 |Download|
[*] MINIMIZE : F1 [ON]
[*] MINIMIZE : F2 [OFF]
[*] HACK TITLE : F11
[*] HACK MISI MAYOR = F12
[*] MASMED : NUMPAD 1-0
[*] RESET CARD : DELETE
[*] RESET TITTLE : F10
X-LonZ_Repack 20112010 |Donwload|

Paasword→X-LONZ
[*] MINIMIZE = F1 [ON]
[*] MINIMIZE = F2 [OFF]
[*] Spion Mode = F10
[*] HACK TITLE = F11
[*] HACK MISI MAYOR = F12
[*] MASMED = NUMPAD 1-0
[*] RESET CARD = DELETE

[PB] zenix 20/11/2010
|Download|
[*] MINIMIZE            = F9  [ON]
[*] MINIMIZE            = F10 [OFF]
[*] UNLIMITED DUAL      = F11 [ON]
[*] UNLIMITED DUAL      = F12 [OFF]
[*] NO RECOIL           = F7  [ON]
[*] NO RECOIL           = F8  [OFF]
[*] HACK TITLE         = INSERT
[*] HACK MISSION       = F1
[*] MASMED             = NUMPAD 0-9
[*] MISSION CLEAR      = HOME
[*] RESET CARD         = END
[*] FREE VIEW MODE     = DELETE
[*] AUTO CHANGE NAME

Source: http://bayikuntilanak.blogspot.com/ 
More aboutArchive Point Blank Cheat

MIRC Version 7.15 Cracked

Diposting oleh RF X-OWNERS

Buat para pemilik warnet yang bingung mau mencari MIRC Versi 7.* kebetulan ini ada yang sudah di Crack.
mIRC is a popular Internet Relay Chat client used by millions of people, and thousands of organizations, to communicate, share, play and work with each other on IRC networks around the world. Serving the Internet community for over a decade, mIRC has evolved into a powerful, reliable and fun piece of technology. You can learn about mIRC here.
mIRC Logo
Silakan di unduh disini:
MIRC. Versi 7. 15 Cracked
Download : | DepositFiles | Turbobit |
Laporkan link jika mati ke: advice@binushacker.org
Selamat Chatting..
More aboutMIRC Version 7.15 Cracked

Mozilla: Cara Double Login Account

Diposting oleh RF X-OWNERS

Cara 1:

Cara buka 2 Account dalam mozilla firefox. Kalo biasanya kan kita harus logout baru login lg kalo mau buka akun kita yg satunya, nanti disini kita bisa buka bareng2. Khus untuk firefox aja ya bro..
Caranya: Install Addons Multifox: http://br.mozdev.org/multifox
Setelah di install trus restart kemudian pilih file-trus pilih new identity profile.
nah sekarang sdh bisa buka 2 Account atau Lebih dalam satu firefox tanpa logout..

Cara 2:

Kalau ane sih biasanya bikin profil baru di firefox.
Caranya: run > firefox.exe -p -no-remote > ok
Abis itu bikin profil baru. udah deh..
Source: www[dot]kask[dot]us
More aboutMozilla: Cara Double Login Account

Cara Menghapus Virus Shortcut

Diposting oleh RF X-OWNERS

CARA 1 MENGHAPUS VIRUS SHORTCUT:

Berikut 8 langkah praktis untuk mendepak virus yang mampu mengubah folder yang ada di dalam USB flash disk menjadi shortcut tersebut:
1. Nonaktifkan ‘System Restore’ untuk sementara selama proses pembersihan.
2. Putuskan komputer yang akan dibersihkan dari jaringan.
3. Matikan proses virus yang aktif di memori dengan menggunakan tools ‘Ice Sword’. Setelah tools tersebut terinstal, pilih file yang mempunyai icon ‘Microsoft Visual Basic Project’ kemudian klik ‘Terminate Process’. Silahkan download tools tersebut di http://icesword.en.softonic.com/
4. Hapus registri yang sudah dibuat oleh virus dengan cara:
-. Klik menu [Start]
-. Klik [Run]
-. Ketik REGEDIT.exe, kemudian klik tombol [OK]
-. Pada aplikasi Registry Editor, telusuri key [HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Run]
-. Kemudian hapus key yang mempunyai data [C:\Document and Settings\%user%].
5. Disable autoplay/autorun Windows. Copy script di bawah ini pada program notepad kemudian simpan dengan nama REPAIR.INF, install file tersebut dengan cara: Klik kanan REPAIR.INF –> INSTALL
[Version]
Signature=”$Chicago$”
Provider=Vaksincom
[DefaultInstall]
AddReg=UnhookRegKey
DelReg=del
[UnhookRegKey]
HKLM, Software\CLASSES\batfile\shell\open\command,,,”"”%1″” %*”
HKLM, Software\CLASSES\comfile\shell\open\command,,,”"”%1″” %*”
HKLM, Software\CLASSES\exefile\shell\open\command,,,”"”%1″” %*”
HKLM, Software\CLASSES\piffile\shell\open\command,,,”"”%1″” %*”
HKLM, Software\CLASSES\regfile\shell\open\command,,,”regedit.exe “%1″”
HKLM, Software\CLASSES\scrfile\shell\open\command,,,”"”%1″” %*”
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer, NoDriveTypeAutoRun,0x000000ff,255
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\policies\Explorer, NoDriveTypeAutoRun,0x000000ff,255
6. Hapus File induk dan file duplikat yang dibuat oleh virus termasuk di flash disk. Untuk mempercepat proses pencarian, Anda dapat menggunakan fungsi ‘Search’. Sebelum melakukan pencarian sebaiknya tampilkan semua file yang tersembunyi dengan mengubah pada setting Folder Options.
Jangan sampai terjadi kesalahan pada saat menghapus file induk maupun file duplikat yang telah dibuat oleh virus. Lalu hapus file induk virus yang mempunyai ciri-ciri:
-. Icon ‘Microsoft Visual Basic Project’.
-. Ukuran File 128 KB (untuk varian lain akan mempunyai ukuran yang bervariasi).
-. Ekstesi file ‘.EXE’ atau ‘.SCR’.
-. Type file ‘Application’ atau ‘Screen Saver’.
Kemudian hapus File duplikat shortcut yang mempunyai ciri-ciri:
>. Icon Folder atau icon
>. Ekstensi .LNK
>. Type File ‘Shortcut’
>. Ukuran file 1 KB
Hapus juga file yang .DLL (contoh: ert.dll) dan file Autorun.inf di flash disk atau folder yang di-share. Sementara untuk menghindari virus tersebut aktif kembali, hapus file induk yang mempunyai ekstensi EXE atau SCR terlebih dahulu baru kemudian hapus file Shortcut (.LNK).
7. Tampilkan kembali folder yang telah disembunyikan oleh virus. Untuk mempercepat proses tersebut, silahkan download tools UnHide File and Folder di http://www.flashshare.com/bfu/download.html.
Setelah diinstall, pilih direktori [C:\Documents and settings] dan folder yang ada di flash disk dengan cara menggeser ke kolom yang sudah tersedia. Pada menu [Attributes] kosongkan semua pilihan yang ada, kemudian klik tombol [Change Attributes].
8. Install security patch ‘Microsoft Windows Shell shortcut handling remote code execution vulnerability-MS10-046′. Silakan download security patch tersebut di http://www.microsoft.com/technet/security/Bulletin/MS10-046.mspx
Seperti biasa, untuk pembersihan secara optimal dan menecegah infeksi ulang, sebaiknya install dan scan dengan antivirus yang up-to-date dan sudah dapat mendeteksi virus ini dengan baik.
Original source: vaksin[dot]com & detikinet[dot]com

CARA 2 MENGHAPUS VIRUS SHORTCUT:

Ciri-ciri virus shortcut :
Pertama-tama, setelah menginfeksi komputer, dia akan membuat file induk database.mdb di My Documents
Yang kedua adalah virus tersebut akan membuat file autorun.inf di setiap drive harddisk, flash disk, dan folder tanpa kecuali.
Yang ketiga adalah dia akan membuat file Thumb.db (hati-hati, perhatikan bahwa file ini tanpa huruf s sedangkan thumbnail cache yang asli di komputer memiliki tambahan huruf s alias thumbs.db) di setiap folder
Untuk memancing korban, dia akan membuat file Microsoft.lnk dan New Harry Potter and….lnk di setiap folder yang jika dieksekusi akan langsung mengaktifkan virus tersebut.
Seperti halnya virus-virus lokal lainnya, dia akan membuat duplikat setiap folder namun kali ini bukan dengan ekstensi .exe melainkan extensi .ink alias shortcut.
Pada task manager terdapat proses services wscript.exe yang sedang berjalan. Dalam kondisi normal, tidak ada proses seperti ini.
Langkah-langkah menghapus virus shortcut :
1. Matikan System Restore. Sejak dulu saya selalu mematikan system restore segera setelah proses instalasi windows. Untuk keperluan backup dan imaging system, saya lebih memilih menggunakan third party seperti acronis ataupun Norton Ghost (baca dan dowload : Norton Ghost 15.0.0.35659 (2010) Full Serial Crack)
2. Matikan proses virus wsrcipt.exe (C:\WINDOWS\System32\wscript.exe)
Bisa menggunakan Process Explorer atau misc. tool pada HijackThis (baca dan download : HijackThis 2.0.2 ).
3. Hapus file virus database.mdb di My Documents..
4. Hapus file duplikat virus..
Untuk proses penghapusan, anda bisa menggunakan fasilitas search pada Windows.. Pada “More advanced options”, pastikan option “Search system folders” dan “Search hidden files and folders” keduanya telah dicentang.
Search file dengan nama autorun.inf ukurannya 8 KB
Search file dengan nama Thumb.db ukurannya 8 KB
Search file dengan ekstensi .lnk.lnk ukurannya 1 KB
Hapus semua file yang ditemukan..
Untuk lebih memudahkan proses pencarian yang sekaligus menghapus file yang ditemukan, anda bisa menggunakan software UTool, sebuah freeware yang dapat anda download secara gratis. Program ini akan secara otomatis mencari dan kemudian menghapus file-file yang diinginkan (lihat gambar).
5. Hapus registry Autorun yang dibuat virus dengan menggunakan HijackThis..
Cari di bagian HKCU\..\Run: yang berhubungan dengan file database.mdb (pada gambar namun file database.mdb udah saya hapus)
regedit_run
Untuk lebih memantabkan proses pencegahan dan melindungi komputer kita dari serangan virus lokal yang sangat memusingkan ini, anda dapat melakukan hal-hal berikut:
1. Setelah proses instalasi windows, segera matikan system restore.
2. Install software third party misal Tweak UI atau Magic Tweak untuk mendisable autorun dan mencegah teraktivasinya file-file .inf. Mungkin pada Windows XP Professional, proses menon-aktifkan autorun bisa dilakukan dengan mudah, namun pada versi Win XP Home, anda memerlukan software ini. Tambahan informasi, program MagicTweak selain berfungsi menon-aktifkan autorn  dapat juga digunakan untuk mencegah dijalankannya file-file .inf File autorun.inf yang biasanya merupakan awal dari berjangkitnya virus akan secara otomatis diubah menjadi murni file txt alias notepad oleh program ini dan dia tidak lagi bisa dieksekusi. Ini sangat membantu jika memang secara tidak sengaja kita mengaktifkan atau mengeksekusi autorun.inf meski proses autorun sudah didisable untuk semua drive (termasuk flash disk).
3. Setelah semua proses instalasi windows, driver, program, dan lain-lain telah selesai, segera backup image system anda menggunakan software macam Acronis True Image atau Norton Ghost, sehingga jika nanti ada masalah yang tidak dapat anda selesaikan dengan mudah, anda dapat merestoreasi backup system tersebut.
4. Jika perlu, instal juga Deep Freeze apabila komputer anda digunakan oleh banyak orang, sehingga settingan komputer tidak akan berubah-ubah.
5. Update info: Ciri-ciri virus terdapatnya virus shortcut pada flashdisk dapat diketahui dengan perbedaan icon flashdisk tersebut yang biasanya berbentuk seperti icon drive menjadi berubah seperti icon folder. Jika menemui icon seperti ini, berarti dalam flashdisk tersebut terdapat virus. Gunakan explorer dan buka flashdisk lewat explorer (jangan klik 2x dari my computer) dan hapus file autorun dan file2 tersangka virus lainnya secara manual dengan menekan shift + DEL (supaya tidak tersangkut di recycle bin). Rata-rata virus lokal dapat dicegah dengan cara manual seperti ini asalkan OPSI DISABLE AUTORUN pada windows dan/atau MagicTweak telah diaktifkan, dan juga OPSI DISABLE .INF FILE pada MagicTweak telah diaktifkan.
Nah, itu mungkin sedikit tips cara menghapus virus shortcut dan smoga komputer kamu setelah hapus virus shortcut jadi bebas deh dari virus shortcut.
Original source: maswafa[dot]blogger[dot]com
More aboutCara Menghapus Virus Shortcut

Tips: Cara Menjaga Password

Diposting oleh RF X-OWNERS

Password merupakan kode-kode rahasia yang harus dijaga keamanannya. Banyak hal negatif yang dapat terjadi ketika password Anda bocor ke tangan orang lain. Simak 7 kiat singkat untuk menjaganya.
1. Tidak Menggunakan Default Password
Default password adalah password yang kita dapat pertama kali. Password standar ini sebaiknya memang harus cepat diganti lantaran sangat rentan. Pasalnya, default password dapat dicari dengan mudah di google search, bahkan di situ tercantum nama mesin, type dan default password terpampang dengan megah di beberapa situs vendor pembuatnya.
Terkadang administrator takut lupa dengan mengubah-ubah default password yang ada, sehingga seorang penyusup dapat mengambil alih sistem dengan default password.
2.Tidak Memakai Password Hint
Terkadang kita takut lupa dengan password yang sudah kita entry ke dalam sistem/account, sehingga kita perlu membuat sebuah pengingat bila kita lupa dengan password tersebut. Nah pengingat ini disebut password Hint, bila kita membuat pertanyaan dengan password hint ini maka dengan cepat kita dapat mengingat kembali password yang lupa tersebut.
Begitu juga dengan para hacker, mereka akan mencoba-coba dengan menebak password kita dengan berbagai pertanyaan di password hint, lama kelamaan password tersebut akan tertebak, bila pertanyaan yang tertera di password hint dapat dijawab oleh si penebak password.
3.Tidak Menuliskan Password
Pemilik password sering kali takut lupa dengan password yang telah dimasukkan, sehingga pemilik password akan menuliskan berbagai user id dan passwordnya ke dalam media lain seperti notebook, notepad, stickies (mac), password folder, buku, handphone dan lainnya.
Hal ini juga cukup rentan bocor. Mengapa rentan? Karena bila berbagai peralatan tersebut hilang, maka semua informasi tentang user id dan password tersebut cepat atau lambat akan diketahui oleh si pencuri peralatan/gadget yang hilang.

4.Menggunakan Password yang Kuat

Pemilik password seringkali menggunakan password yang pendek saja, kalau saja bisa lebih pendek dari 3 character maka user tersebut akan memberikan password yang pendek. Untung saja saat ini sistem memberikan panjang password minimal 6 karakter dan maksimal 254 karakter. Semakin panjang sebuah password maka akan semakin kuat keamanan password tersebut.
Password yang kuat dapat dibuat dengan kombinasi angka dan huruf bahkan berbagai karakter yang lain. Beberapa admin saat ini menggunakan password yang cukup panjang, ditambah dengan enkripsi seperti PGP key dan lainnya, sehingga cukup sulit untuk dapat menebak password tersebut.
5.Sering Mengubah Password
Pemilik password sebaiknya secara berkala mengubah password untuk autentikasi tersebut, semakin sering password berubah semakin baik, karena semakin sulit si penebak password menjebol account/system kita. Perubahan terhadap password tergantung si pemilik, bisa seminggu, sebulan, tiga bulan sekali dan lainnya. Asal si pemilik tidak lupa dengan password yang sudah diubah tadi.

6.Tidak Memakai Password Sama pada Beberapa Account

Pemilik password kadang sering lupa dan sering membuat account yang cukup banyak, sehingga mereka setiap membuat account baru menggunakan user id yang sama dan password yang sama, ini sangat rentan dan bahaya. Karena satu account tembus password ini, maka semua account akan dapat diambil oleh hacker tersebut.
7. Menggunakan Manajemen Password
Untuk membantu mengingatkan kembali berbagai password dan berbagai account, seringkali kita sangat kesulitan, tapi tidak perlu khawatir karena sudah banyak saat ini aplikasi untuk membantu menata password kita. Aplikasi ini dapat didownload secara gratis dari internet maupun berbayar, sehingga berapapun account kita dan berapapun password kita dapat dengan mudah untuk diingat dan dibuka kembali, tentu saja untuk membukanya dengan metode enkripsi juga.
More aboutTips: Cara Menjaga Password

Mencari Halaman Admin Login

Diposting oleh RF X-OWNERS

Download Tools Perl:
Download perl

Download Admin Finder:
Download Finder

Langkah-langkah:


  1. Install Perl Di PC Anda
  2. Copy Admin Finder & Jalankan (C:\)
  3. Start > run > cmd > enter

Tampilan Command Prompt akan muncul:
Lanjutkan langkah seperti gambar dibawah:
Ketik perintah: cd\
[Image: admin1.jpg]

Kemudian ketik: admin.pl & enter
[Image: admin2.jpg]

Kemudian masukkan target, contoh: “www.webcoding.ucoz.com”
[Image: admin3.jpg]

Pilihan bahasa, pilih saja “ANY” biar semua bisa di check
[Image: admin4.jpg]

Proses pencarian berjalan seperti gambar dibawah:
[Image: admin5.jpg]

DUARRR.. Web Admin Login udah ketemu & selamat melanjutkan prosesnya :)
More aboutMencari Halaman Admin Login

Tutorial Setting WIFI

Diposting oleh RF X-OWNERS

Note :
Untuk mengaplikasikan Captive portal ini minimal menggunakan 2 ethernet card :
internet —- modem ——–ubuntu server ——- switch ——- AP dan/atau LAN
Tetapi pada tutorial ini saya menerapkan pada server dgn 3 ethernet card :
internet —- ADSL ——–(eth0)UBUNTU SERVER(eth2) ——- switch ——- Wired LAN
……………………………………………..(eth1)
…………………………………………………|
…………………………………………………|
…………………………………………..Access Point
Persiapan system :
1. Ubuntu 8.04 Hardy Heron dengan paket LAMP
2. Putty untuk remote server dari client.
3. Webmin untuk mempermudah edit file.
Buat eth0 terkoneksi dengan modem.
Konfigurasi untuk eth1 tidak usah diisi karena nanti eth1 diberi setingan DHCP dari Coova chilli.
Berikut adalah isi dari /etc/network/interfaces saya
[quote]
auto lo
iface lo inet loopback
iface eth0 inet static
address 192.168.0.2
netmask 255.255.255.0
network 192.168.0.0
broadcast 192.168.0.255
gateway 192.168.0.1 —– ip modem
iface eth2 inet static
address 192.168.10.1
netmask 255.255.255.0
network 192.168.10.0
broadcast 192.168.10.255[/quote]
Pastikan juga ]/etc/resolv.conf setting DNS dari Server nya benar, saya anjurkan install DNS local
Edit file /etc/sysctl.conf, Uncomment bagian ini agar Kernel Ubuntu dapat forwarding packet
[quote]
# Uncomment the next line to enable packet forwarding for IPv4
net.ipv4.ip_forward=1[/quote]
Pastikan paket LAMP telah ter-install
[quote]
sudo tasksel[/quote]
dengan mencentang LAMP, maka semua package yang diperlukan otomatis terinstall.
Step Instalasi :
1. CakePHP
2. YFi CakePHP Application
3. YFi View Component
4. FreeRADIUS
5. Coova Chilli
1. Install CakePHP
Install juga PHP command line:
[quote]
sudo apt-get install php5-cli[/quote]
untuk mengubah skala file gambar, Install imagemagick.
[quote]
sudo apt-get install imagemagick[/quote]
Mulai versi Beta-3, Yfi Manager Hotspot sudah support multi bahasa
[quote]
sudo apt-get install language-pack-id — bahasa Indonesia
sudo apt-get install language-pack-af
sudo apt-get install language-pack-fr
sudo apt-get install language-pack-ms
sudo apt-get install language-pack-nl
sudo apt-get install language-pack-es[/quote]
Download versi terbaru CakePHP di http://cakephp.org.
versi terbaru (April 2010)= cake_1.2.6
Copy, extract di direktori apache. Default ubuntu di /var/www
[quote]
sudo cp cakephp-cakephp1x-1.2.6-0-gbe7ddfb.tar.gz /var/www
cd /var/www
sudo tar -xzvf cakephp-cakephp1x-1.2.6-0-gbe7ddfb.tar.gz[/quote]
Rename direktori hasil ekstrak, agar lebih simpel (misal:cake_1.2.6)
Buat symbolic link
[quote]
cd /var/www
sudo ln -s ./cake_1.2.6 ./c2[/quote]
Enable beberapa modul apache: rewrite, deflate untuk kompresi, dan headers untuk memodifikasi http header. Modul tersebut diperlukan untuk meningkatkan performance dan kecepatan web aplikasi..
[quote]
sudo a2enmod rewrite
sudo a2enmod deflate
sudo a2enmod headers
sudo /etc/init.d/apache2 reload[/quote]
Edit file “/etc/php5/apache2/php.ini”
Pada baris :
[quote]
output_buffering = Off[/quote]
ubah dengan
[quote]Code:
output_buffering = 4096[/quote]
Edit file /etc/apache2/apache2.conf
Masukkan script dibawah ini:
[quote]
AllowOverride All
#——-COMPRESS CONTENT———–
# place filter ‘DEFLATE’ on all outgoing content
SetOutputFilter DEFLATE
# exclude uncompressible content via file type
SetEnvIfNoCase Request_URI \.(?:exe|t?gz|jpg|png|pdf|zip|bz2|sit|rar)$ no-gzip
#dont-vary
# Keep a log of compression ratio on each request
DeflateFilterNote Input instream
DeflateFilterNote Output outstream
DeflateFilterNote Ratio ratio
LogFormat ‘”%r” %{outstream}n/%{instream}n (%{ratio}n%%)’ deflate
CustomLog /var/log/apache2/deflate.log deflate
# Properly handle old browsers that do not support compression
BrowserMatch ^Mozilla/4 gzip-only-text/html
BrowserMatch ^Mozilla/4\.0[678] no-gzip
BrowserMatch \bMSIE !no-gzip !gzip-only-text/html
#———————————-
#——ADD EXPIRY DATE————-
Header set Expires “Thu, 15 Apr 2012 20:00:00 GMT”
#———————————-
#——–Remove ETags ——————–
FileETag none
#—————————————–[/quote]
Reload Apache
[quote]sudo /etc/init.d/apache2 reload
[/quote]
2. Install YFi CakePHP Application
Donwload versi terbaru YFi Cake, saya memakai versi yfi_cake-Beta-4.tar.gz
extract di direktori “/var/www/c2″.
[quote]sudo cp yfi_cake-Beta-4.tar.gz /var/www/c2
cd /var/www/c2
sudo tar -xzvf yfi_cake-Beta-4.tar.gz
sudo chown -R www-data. /var/www/c2/yfi_cake/tmp
sudo chown -R www-data. /var/www/c2/yfi_cake/webroot/img/graphics
[/quote]
Setting Database
Buat database ‘yfi’ dengan username dan password default ‘yfi’ (default).
Untuk settingan default gunakan perintah ini :
[quote]mysql -u root -p
create database yfi;
GRANT ALL PRIVILEGES ON yfi.* to ‘yfi’@’127.0.0.1′ IDENTIFIED BY ‘yfi’;
GRANT ALL PRIVILEGES ON yfi.* to ‘yfi’@'localhost’ IDENTIFIED BY ‘yfi’;
exit;[/quote]
Catatan: Untuk keamanan anda bisa ubah username dan password, misalsperti milik saya: “submajuli”
Jangan lupa untuk ubah File ‘/var/www/c2/yfi_cake/config/database.php’, Dibagian username dan password.
mysql -u root -p yfi /dev/null
# force-add the final rule necessary to fix routing tables
iptables -I POSTROUTING -t nat -o $HS_WANIF -j MASQUERADE
[/quote]
Tambahkan coa port pada file /etc/init.d/chilli, cari pada bagian ini :
[quote]
OPTS=”–pidfile /usr/local/var/run/$NAME.pid”[/quote]
Tambahkan –coaport 3799 untuk keperluan “Kick User off”
[quote]OPTS=”–pidfile /usr/local/var/run/$NAME.pid –coaport 3799″ ## Tambahkan coa port[/quote]
Halaman Login
Disini saya menggunakan login page coova_json
Copy folder coova_json ke direktori apache ” /var/www ”
sudo cp -R /var/www/c2/yfi_cake/setup/coova_json /var/www
Cek di file “/var/www/coova_json/login.php :
1. $uamsecret harus sama dengan di file ” /etc/chilli/config “, begitu juga di file ” /var/www/coova_json/uam.php “. Defaultnya adalah ‘greatsecret’.
2. $port di “/var/www/coova_json/login.php “, jika 3660 harus diganti dengan 3990.
Silahkan restart ubuntu anda
1. Tes dengan menggunakan komputer client. Setting network interface client ke dhcp, jika client mendapat ip 10.1.0.2 – dst. Berarti coova chilli berjalan normal
2. Coba browsing ke, misal www.google.com. Akan keluar halaman splash
3. Kemudian diarahkan ke halaman login: hs_land.php
4. Login dengan user dvdwalt@ri dan password dvdwalt@ri.
5. Jika akses diterima, akan nongol www.google.com
tahap instalasi Finish
Padukan dengan squid Transparent Proxy”
Berikut iptables yg saya gunakan untuk meredirec client HotSpot ke squid (squid satu server dengan captive portal)
[quote]iptables -A PREROUTING -t nat -i tun0 -p tcp -s 10.1.0.0/24 -d ! 10.1.0.1 –dport 80 -j REDIRECT –to 3128[/quote]
selamat mencoba ingat kegagalan adalah awal dari keberhasilan
More aboutTutorial Setting WIFI

Mengembalikan Data / File / Folder Yang Terhapus

Diposting oleh RF X-OWNERS

Pernahkah Anda menghapus file atau folder penting secara tidak sengaja dengan tombol shift+del? Kalau sudah begitu, pastinya Anda bingung tujuh keliling karena apabila file itu adalah ketikan ms word, maka Anda harus mengetiknya lagi, yang lebih kacau apabila file itu merupakan file yang berhubungan dengan data-data keuangan.
temukan file dengan winutilities undelete
Anda akan bisa menemukan kembali file atau folder penting yang terhapus dengan tidak sengaja tersebut.
WinUtilities Undelete adalah tool recovery data gratis yang dapat membantu Anda untuk mencari data yang terhapus secara permanen (dengan tombol shift+del) dan mengembalikannya. Tool ini dapat menemukan kembali file dan folder yang terhapus dari hard disk internal dan juga peralatan storage eksternal. Tool ini juga support terhadap kartu memori kamera digital yang terformat dan dapat menemukan kembali gambar-gambar yang terhapus.
winutilities
Sangat mudah menggunakannya. Setelah instalasi, buka aplikasinya dan klik nama drive dimana Anda ingin mencari file yang hilang pada bagian sisi sebelah kiri. Tool ini akan mulai melakukan scanning seluruh file yang ada pada drive tersebut dan kemudian menampilkan file dan folder yang terhapus yang bisa ditemukan.
winutilities undelete
Pada bagian sidebar kiri, sebelah bawah Anda akan temukan sebuah folder dengan nama “All Deleted Files”. Klik folder tersebut untuk melihat semua file yang terhapus pada bagian sisi kanan. Klik kanan pada salah satunya atau pilih semuanya dan pilih opsi “Undelete” dari menu klik kanan.
Fitur:
  • Menemukan lagi file, folder yang terhapus dari peralatan storage internal dan eksternal.
  • Tool ini juga bisa menemukan file MP3 dan video AVI dengan advance scan mode.
  • Sangat bagus, cepat dan interfacenya sangat user friendly.
  • Tersedia untuk Windows 7, 2000, XP, Vista, 2003 Server. Versi 32/64bit.
Download:
WinUtilities Undelete v.3.1
More aboutMengembalikan Data / File / Folder Yang Terhapus

Disconnet Linux Client Dengan TUXCUT

Diposting oleh RF X-OWNERS

TuxCut, sebuah aplikasi yang dapat digunakan untuk memotong akses internet pada hotspot, atau sebuah PC LAN workgroup dari client ke server atau sebaliknya dengan memanfaatkan protokol ARP. Program ini dipergunakan oleh pengguna jaringan yang jail dan ingin mengambil jatah bandwith untuk dipakai sendiri. Tuxcut di buat dari bahasa PyQt, untuk lebih jelasnya bisa langsung mengunjungi situs resminya di
http://bitbucket.org/a_atalla/tuxcut/src/
Di dalam Tuxcut sudah di bundel fitur buat memproteksi kita agar koneksi internet kita tidak bisa dicut atau di potong oleh user lain. Selain itu, terdapat fitur buat MAC scanning dan MAC changer-nya juga. Sebaliknya untuk Netcut, agar kita terproteksi dari user jail yang memakai Netcut, kita harus menginstall program lagi yakni AntiNetcut (meski netcut selalu lebih maju dari anti netcut).
Untuk cara penginstalannya, disini saya menggunakan sistem operasi berbasis Ubuntu linux.
1. Download TuxCut, karena kita mau menginstall di kubuntu, kita download debian package di
http://bitbucket.org/a_atalla/tuxcut/downloads/TuxCut-3.2_all.deb
2. Sebelum menginstall TuxCut, kita perlu menginstall arp-scan arp-tables dan dsniff (membutuhkan koneksi internet agar kebih mudah dalam proses installnya)
a. Install arp-scan dengan perintah
$ sudo apt-get arp-scan
b. Install dsniff dengan perintah
$ sudo apt-get install dsniff
c. Install arptables, download versi arptables terbaru di
http://sourceforge.net/projects/ebtables/files/arptables/
Perintahnya :
tar zxf arptables-v0.0.3-3.tar.gz
cd arptables-v0.0.3-3
make && make install
3.Install TuxCut dengan perintah
$ sudo dpkg -i TuxCut-3.2_all.deb
*jika masih terdapat error karena library yang masih kurang, bisa dicoba command berikut: apt-get install -f
Berikut ini screenshoot dari TuxCut yang berhasil di install di Ubuntu :

More aboutDisconnet Linux Client Dengan TUXCUT

Tracking Email Dengan Mozilla ThunderBird

Diposting oleh RF X-OWNERS

Berikut ini adalah contoh pelacakan atas pengirim email yang dikirimkan dari Account email @GMAIL ke email @YAHOO.CO.ID dengan mengunakan email Client Mozilla ThunderBird. Jika mengunakan email Client yang lain ( Outlook, Evolution, TheBat, dll ), silahkan di Explore sendiri karena tidak terlalu jauh berbeda. Tahapan yang kita lakukan untuk melihat ASAL SEBUAH KIRIMAN EMAIL adalah dengan memanfaatkan fitur MESSAGE SOURCE.
Pertama yang harus kita lakukan adalah melakukan setting email Client seperti biasanya hingga SENT dan RECEIVE email berfungsi dengan NORMAL.

Kedua : Buka atau klik email yang akan di analisa lalu klik menu VIEW terus pilih Message Source, seperti gambar dibawah ini.

Ketiga : Selanjutnya akan muncul tampilan gambar dibawah ini dan pelototi dengan teliti tulisan / teks yang ada disitu. Lalu….

Keempat : Perhatikan pada gambar diatas ini, tulisan dalam kotak biru tersebut. 192.168.88.240 adalah IP Address LOCAL dari PC yang saya gunakan untuk mengirim email GMAIL dan IP Address : 110.232.68.81 adalah IP Public yang menjadi Gateway akses internet PC saya tersebut.
Kelima : Kita uji lagi / analisa lagi pengiriman email yang kedua dengan mengunakan PC yang berbeda. Perhatikan gambar dibawah ini.

Keenam : Perhatikan tulisan dalam kotak biru gambar diatas. 192.168.88.100 adalah IP Address LOCAL dari PC yang saya gunakan untuk mengirim email GMAIL dan IP Address : 125.164.75.150 adalah IP Public yang menjadi Gateway akses internet PC saya tersebut.
Oke lah kalo begitu, silahkan dicoba sendiri trik ini. Sangat mudah koq, walaupun realitanya banyak orang yang bisa mengirim email dengan berbagai teknik untuk menyamarkan dirinya. Namun, setidaknya kita bisa memahami TRACING EMAIL SENDER ini dan tidak jarang orang yang suka mengunakan email untuk SPAMMING ataupun untuk men-TERROR orang lain kebanyakan mereka sembrono alias gegabah sehingga IP Address tukang terror tersebut dapat di lacak dengan mudah. So… himbauan saya… gunakanlah email ataupun internet untuk sesuatu hal yang lebih bermanfaat alias gunakan secara PROPORSIONAL
Source: xcode.or.id
Penulis: Kang Nathan / http://jamesbond.xcode.or.id/
More aboutTracking Email Dengan Mozilla ThunderBird